Maksud dari istilah berikut 1. Efek Rumah Kaca 2. Pemanasan Global 3. Perubahan Iklim adalah?
Jawaban:
- Efek rumah kaca merupakan istilah yang digunakan untuk menggambarkan bumi memiliki efek seperti rumah kaca diatas dimana panas matahari terperangkap oleh atmosfer bumi. Gas-gas di atmosfer seperti karbon dioksida (CO2) dapat menahan panas matahari sehingga panas matahari terperangkap di dalam atmosfer bumi.
- Pemanasan global pada akhirnya akan mengakibatkan dampak berupa tenggelamnya daratan yang ada di Bumi. Hal ini menyebabkan banyak pulau-pulau kecil dan juga daratan yang berada di pesisir pantai akan menghilang.
- Pemanasan suhu bumi, kenaikan batasan air laut, terjadinya banjir dan juga badai karena perubahan iklim akan membawa perubahan besar pada habitat sebagai rumah alami bagi berbagai spesies binatang, tanaman, dan berbagai organisme lain.