Sebutkan empat ciri latihan kekuatan dan daya tahan paru dan jantung!

Sebutkan empat ciri latihan kekuatan dan daya tahan paru dan jantung!

Jawaban

Jawabannya adalah melibatkan otot-otot besar, melakukan latihan dengan berjalan dan berlari, memiliki tipe gerakan kontinu-ritmis, melakukan kegiatan latihan bersepeda atau jogging.

Daya tahan paru dan jantung memiliki aspek penting dalam kebugaran tubuh. Untuk melatih agar daya tahan paru dan jantung tetap bugar perlu adanya beberapa latihan fisik atau olahraga, antara lain berenang, bersepeda, jogging, dan lain-lain. Ada beberapa ciri-ciri latihan kekuatan dan daya tahan paru dan jantung sebagai berikut.
1. Melibatkan otot-otot besar.
2. Melakukan latihan dengan berjalan dan berlari.
3. Memiliki tipe gerakan kontinu-ritmis.
4. Melakukan kegiatan latihan bersepeda atau jogging.

Jadi, empat ciri latihan kekuatan dan daya tahan paru dan jantung yaitu melibatkan otot-otot besar, melakukan latihan dengan berjalan dan berlari, memiliki tipe gerakan kontinu-ritmis, melakukan kegiatan latihan bersepeda atau jogging.